Langsung ke konten utama

Cara Membuat Website Jadi Shortcut Yang Keren



Cara Membuat Website Jadi Shortcut


Assalamualaikum Wr. Wb.

Bagaimana Membuat Website Jadi Shortcut ?


Bisa terbayang kan bagi anda? Bagaimana yang dikatakan dengan website jadi shortcut . Jika anda belum paham saya akan ulas sedikit di sini.
Maksud dari judul artikel saya kali ini yaitu Cara Membuat website jadi shortcut yang keren adalah membuat sebuah shortcut dari alamat website yang ingin kita kunjungi.

Disaat kejenuhan serta bete yang kita rasakan. Ingin rasanya membuat sesuatu itu jadi cepat – cepat . Seperti halnya dalam ber internet ria mungkin adakalanya anda ingin suatu itu secara evisien serta praktis. Membuat alamat website jadi shortcut ini salah satu kepraktisan yang dapat anda rasakan.

Bagaimana tidak? Yang ada saat ini yaitu anda perlu untuk menulis karakter per karakter sehingga membentuk sebuah kata yang telah menjadi alamat URL website yang ingin anda tuju. Dengan membuatnya menjadi sebuah shortcut, jadinya cara seperti itu terganti hanya dengan sekali klik saja telah dapat menuju ke alamat website yang anda inginkan.

Terlebih lagi apabila anda ini seorang pengelola web. Maka cara ini jadi mempercepat waktu untuk terjun ke dalam website anda sendiri. Terutama untuk hal pemantauan serta pengelolaan website anda.

Nah mari sekarang ikuti tutorial yang saya berikan

Tutorial Membuat Website jadi Shortcut Keren

  • Pertamanya anda perlu koneksi internet ya, jangan sampai nantinya tidak ada koneksi, mana bisa anda masuk ke website, hehe...
  • Selanjutnya tulis dulu alamat URL websitenya atau URL apa saja yang ingin anda jadikan shortcut.

Setelah masuk ke website tersebut, 
  • klik pada tombol Customize and control di browser anda.
    Cara Membuat Website Jadi Shortcut

Pada kasus ini saya menggunakan browser Google Chrome yang berada di pojok kanan.
  • Pilih menu Pilih more tools.
  • Selanjutnya klik pada menu Add To Taskbar.

Maka tampil kotak dialog nama website yang ingin dijadikan shortcut ini.
  • Centang pada kolom Open As Window.
    Cara Membuat Website Jadi Shortcut
  • Klik Add
  • Selesai. 


Shortcut website anda telah jadi.
Apabila cara membuat website jadi shortcut ini masih tidak bisa anda buat, mungkin komputer anda tidak bisa Pin aplikasi ke Taskbar.

Tutorial lebih lengkap dapat di lihat dalam video di bawah ini

Pahamkan Sobat? Kalau kurang paham, tanyakan di komentar maupun di Fanspage saya.
Semoga Bermanfaat (^_^)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Remote Mikrotik Jarak Jauh dengan IP Cloud atau DDNS

1. Persiapan / Tahap Awal Sebelum melakukan tutorial ini, pastikan mikrotik sudah terhubung dengan internet ya, jika belum konfigurasi terlebih dahulu, caranya bisa kalian lihat di artikel 9 Konfigurasi Untuk Menghubungkan User Mikrotik ke Internet, Jika sudah terhubung dengan internet, langkah pertama adalah login terlebih dahulu ke mikrotik, di sini saya menggunakan winbox.  2. Mengaktifkan IP Cloud Di halaman utama mikrotik klik menu IP lalu klik Cloud , sehingga akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini, lalu di tampilan tersebut tandai DDNS Enable dan Update Time, jika sudah klik Apply. DDNS Enable di gunakan untuk mengaktifkan fitur IP Cloud Update Time : Di gunakan untuk mengecek perubahan IP Public dan agar selalu Update setiap kali IP Public berubah. DDNS Enable di gunakan untuk mengaktifkan fitur IP Cloud Update Time : Di gunakan untuk mengecek perubahan IP Public dan agar selalu Update setiap kali IP Public berubah. 3. Jika Gagal Jika Kolom Public Addres...

cara menyimpan video dan mp3 dari youtube

Seperti yang kita ketahui bahwa Youtube merupakan situs berbagi video yang saat ini kian meroket kepopulerannya.Youtube ini didirikan oleh mantan karyawan Paypal yaitu Jawed Karim,Chad hurley dan Steve Chan.Dengan adanya Youtube ini, kita bisa menonton, mengunggah bahkan mendownload berbagai macam video yang ada disana.Banyak orang yang ingin mendownload video yang mereka tonton di Youtube. Tetapi, sebagian dari mereka masih belum bisa bagaimana cara mendownload video di Youtube.Nah,pada artikel kali ini website blog media informasi digital akan membahas mengenai cara download video dari youtube. Sebenarnya ada banyak cara yang bisa anda coba untuk mendownload video dari Youtube. Tetapi, beberapa cara yang saya sebutkan dibawah merupakan cara yang paling mudah dan cocok untuk anda yang masih belum bisa bagaimana cara download video di Youtube dengan cepat dan mudah. dengan cara Tambahkan ‘ss’ pada urlnya,sudah selesai deh Cara pertama yang bisa anda coba adalah dengan menambahkan s...

Sejarah Kamera dan Perkembangan Kamera Fotografi dari Masa ke Masa

Sejarah Kamera dan Perkembangan Kamera Fotografi dari Masa ke Masa Jika Anda penyuka fotografi, mungkin Anda menggunakan kamera setiap harinya. Entah itu untuk memotret kejadian sehari-hari, pemandangan, atau momen khusus misalnya pernikahan. Namun, tahukah Anda perkembangan kamera tersebut? Jika tidak tahu, Anda datang ke tempat yang tepat. Di artikel ini, Anda akan mengetahui sejarah kamera fotografi mulai dari ditemukan hingga sekarang. Mari kita mulai. tampilan kamera dari masa ke masa 1. Kamera Obscura Kamera Obscura (yang artinya kamar gelap) ditemukan pada sekitar tahun 1.000 setelah Masehi oleh Al-Haitam atau yang dikenal pula dengan nama lain Alhazen. Kamera ini dikembangkan dengan konsep lubang kecil di kotak gelap yang disinari cahaya mampu menghasilkan gambar. Sebelum dipopulerkan Alhazen, pada zaman sebelum Masehi tercatat bahwa konsep ini telah ditemukan oleh seorang filsuf bernama Mozi pada zaman sebelum Masehi. Baru pada abad ke-11, Alhazen menulis sebuah buku mengenai ...